Rabu, 27 Mei 2009

Ketentuan Untuk Posting dll

Bagi anggota Alice IOF yang mau kasih artikel tentang anime atau j-culture, bisa kirim email ke admin blog ini di: shinetestarosa12@yahoo.co.id

Sesudah email dikirim, tolong confirm ke no hp admin (ALC. Youchi). Yang tidak tahu, bisa ditanyakan ke HC 2 atau anggota ALC yang lain.

Isi artikel bisa berupa:
  • Sinopsis anime
  • Lirik lagu
  • Cosplay
  • ALC's event
  • Gathering
  • FanFic
  • Art
  • Berita tentang album baru dll~

Arigato gozaimasu for the attention XD
Be The Next Crazy Otaku!!

Jumat, 08 Mei 2009

ALICE_iof history

terkadang suatu latar belakang tidaklah penting untuk diketahui oleh orang lain. karena terkadang juga tersembunyi sesuatu yang memalukan dalam masa lalu seseorang. ALICE_kot adalah wadah dimana semua OTAKU dapat saling berinteraksi satu sama lain dan menjalin hubungan yang akrab antar OTAKU di seluruh bumi nusantara ini bahkan hingga keluar darinya. dunia OTAKU yang begitu di anggap miring oleh sebagian kalangan menyimpan sejua kreativitas dan kekeluargaan yang membangun.

awalnya ALICE dibentuk hanya untuk menjadi wadah sebagian orang di kertosono(kota awal). berjalan dengan waktu, penggunaan multimedia sebagai alat komunikasi membawa ALICE pada dunia yang lebih luas lagi yaitu dunia nasional. untuk menghargai seluruh otaku diseluruh negeri maka nama ALICE berubah menjadi ALICE_iof. dengan nama baru yang disandangnya secara otomatis apresiasi seluruh anak bangsa di bumi pertiwi pun semakin marak hingga mencakup beberapa daerah di luar indonesia. tidak dapat dipungkiri kalau hal ini merupakan kerjasama yang baik antara crew dengan crew yang lain.

sesungguhnya dengan di bentuknya ALICE_iof maka semakin berkuranglah para OTAKU yang cenderung mengambil jalan yang salah dalam mengapresiasikan kreativitas yang dimilikinya.terkadang jalan hidup yang dipilih seseorang cenderung menyimpang dari yang seharusnya. tetapi bukan tidak mungkin manusia tersebut berubah jadi baik dan menjalankan hidup seperti apa yang sudah ditakdirkan. seluruh negeri menyambut datangnya para crew AALICE_iof yang baru dengan apresiasi dalam bidangnya masing-masing. tokusatsu,anime,games,manga,japan culture,dorama,apapun bentuknya secara sederhana dapat crew katakan bahwa di ALICE_iof segala apresiasi tentang semua hal itu mendapat penghargaan yang mendalam.


sebagai suatu kata yang mengakhiri banyak ucapan diatas maka head crew mengucapkan terimakasih atas tuangan apresiasi yang crew berikan selama ini dan tanpa mengurangi rasa hormat head crew hanya dapat berkata "be the next crazy otaku!"